Citrayuda

CITRAYUDA, adalah bala tentara Kurawa yang paling dikenal dalam pewayangan Golek Sunda.

Setiap kali adegan Kurawa, tokoh Citrayuda selalu ditampilkan oleh Ki Dalang, walaupun penampilannya hanya dijadikan bahan olok-olok.

Leave a Reply

Kategori Abjad
Sponsor